Angkatan E-63 Mengadakan International Fieldtrip to South Korea

korea (1)
Announcement

Angkatan E-63 Mengadakan International Fieldtrip to South Korea

SB-IPB angakatan E-63 mengadakan international fieldtrip to South Korea. International filedtrip ini bertujuan agar mahasiswa mampu belajar dari pengalaman negara dan perusahaan di negara lain dalam mengelola bisnis dan menjalankan perekonomianya. Fieldtrip ini diawali dengan mempelajari budaya Korea Selatan dan kaitannya dengan bisnis dengan mengunjungi international folk museum of Korea, istana gyeongbokgung dan bisnis wisata Nami Island. Dihari hari-hari selanjutnya mengunjungi perusahaan-perusahaan yang ada di Korea Selatan diantaranya CJ Coorporation dan pusat-pusat bisnis di Soul. Fieldtrip ini diakhiri dengan mengunjungi salah satu universitas yang ada di Korea Selatan yaitu Ewha Womans University, sebagai upaya menjalin kerjasama dan bencmark pengelolaan universitas.