International Field Trip Korea Selatan
SB-IPB angkatan E-65 sebanyak 31 mahasiswa Program Magister Manajemen dan Bisnis angkatan E65 didampingi Prof.Dr. Noer Azam Achsani (Dekan SB-IPB) melaksanakan international field trip ke Korea Selatan dari tanggal 10-14 Oktober 2018. International filedtrip ini bertujuan agar mahasiswa mampu belajar dari pengalaman negara dan institusi …